Puluhan Pejabat di Morotai Belum Laporkan LHKPN

: Kepala Inspektorat Pulau Morotai Musriyana Nabiu


Oleh MC KOTA TIDORE, Selasa, 18 Februari 2025 | 19:25 WIB - Redaktur: Eko Budiono - 132


Morotai, InfoPublik,- 80 pejabat Pemkab Pulau Morotai, Maluku Utara belum memberikan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) tahun anggaran (T.A) 2024. Hal tersebut disampaikan Kepala Inspektorat Pulau Morotai Musriyana Nabiu, di Pulau Morotai, Senin (17/2/2025).

Musriyana mengatakan, sebagian pejabat sudah memberikan LHKPN-nya, namun masih ada puluhan yang belum.

"Yang sudah masukan sebanyak 80 pejabat, ditambah 20 anggota dewan, Kemudian pejabat yang belum memberikan LHKPN mereka masih 80 orang lagi, "katanya

Musriyana menegaskan, karena masih ada waktu hingga Maret 2025, maka LHKPN agar secepatnya di rampungkan.

"Mungkin perkirakan di akhir  Maret sudah semuanya, jadi masih ada waktu, Maka harapan saya bahwa pejabat yang sudah menyelesaikan seluruh data LHKPN dan belum melaporkan, maka segera laporkan," katanya.

"Karena aturan mengatur untuk laporkan LHKPN ke KPK, "pungkasnya. MC Tidore

 

Berita Terkait Lainnya

  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Sabtu, 15 Maret 2025 | 11:04 WIB
Gubernur Jatim Dukung Wisata Batu Angus Ternate Jadi Geopark Nasional
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:42 WIB
100 Hari Kerja, Wali Kota Tidore Harapkan Dukungan Koperasi
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Jumat, 14 Maret 2025 | 21:05 WIB
Target Retribusi Tak Tercapai, Ini Upaya BP2RD Ternate
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Jumat, 14 Maret 2025 | 20:54 WIB
Antisipasi Wisatawan Asing, Disparbud Halmahera Timur Sediakan Kelas Bahasa
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Sabtu, 15 Maret 2025 | 07:46 WIB
April 2025, Pemprov Maluku Utara Mulai Pendidikan Gratis
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:26 WIB
Unkhair Siapkan 1.712 Kursi Jalur UTBK-SNBT 2025
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:51 WIB
MD KAHMI Halmahera Timur Gelar Bukber dan Diskusi
  • Oleh MC KOTA TIDORE
  • Jumat, 14 Maret 2025 | 09:46 WIB
Pemkot Ternate Berikan Kabar Gembira untuk Guru TPQ dan Imam Masjid