Nusantara
Wali Kota Singkawang, Tjhai Chui Mie, menyampaikan apresiasi terhadap perjuangan RA Kartini dalam memperjuangkan emansipasi. Ia mengajak perempuan Singkawang untuk terus berperan aktif di ruang publik dan tidak membatasi diri dalam berkarya.